Browsing category

Kajian Utama

Prinsip-Prinsip Tazkiyatun Nufus

Dari beberapa penjelasan sebelumnya, dapat dijelaskan beberapa prinsip tazkiyatus nufus. Di antaranya adalah sebagai berikut. Takhliyah dan Tahliyah Artinya, menanggalkan dan menghiasi. Inilah dua prinsip utama dalam tazkiyatun nufus. Takhliyah ialah menanggalkan segala hal yang menyimpang dari syariat Allah subhanahu wa ta’ala apabila hal itu ada pada diri kita, dengan cara menjauhi segala maksiat, dari […]

Siapakah Sufi?

Kelompok Shufiyah (sufi) telah menyebar di dunia Islam. Kaum muslimin pun terbagi dua dalam menyikapi mereka. Ada yang mendukung dan ada yang menentang. Agar seseorang bisa menentukan berada di pihak yang mana dan bisa menyikapi mereka dengan benar, hendaknya ia mengetahui hakikat sufi yang sebenarnya. Benarkah pengakuan mereka sebagai pengikut Imam asy-Syafi’i rahimahullah? Apakah mereka […]

Tanda-Tanda Kedatangan Hari Kiamat

Puji dan syukur kita panjatkan kepada Allah Yang Maha Mengetahui segala sesuatu. Ilmu-Nya meliputi seluruh yang ada di alam semesta. Dia Maha Mengetahui apa yang telah terjadi, apa yang akan terjadi serta yang tidak akan terjadi, dan bagaimana sesuatu itu terjadi. Dia telah menetapkan waktu terjadinya Hari Kiamat, dan Dia merahasiakan ilmu tentang itu sehingga […]

Antara Tradisi dan Akhlak Islami

Seiring dengan jauhnya umat dari ajaran yang benar, keindahan syariat Islam pun acap terkacaukan dengan tradisi yang berkembang di masyarakat, lebih-lebih ritual yang menggunakan simbol-simbol Islam. Manusia secara umum, walaupun bersih fitrahnya, sangat membutuhkan penjelasan mengenai akhlak dan adab yang sesuai dengan syariat. Hal ini hanya bisa mereka dapatkan melalui dalil-dalil dari Al-Quran dan As-Sunnah. […]

Memilih Hewan Kurban

Perlu dipahami bahwa berkurban tidaklah sah kecuali dengan hewan ternak yaitu unta, sapi, atau kambing. Dalilnya adalah firman Allah subhanahu wa ta’ala, لِّيَشۡهَدُواْ مَنَٰفِعَ لَهُمۡ وَيَذۡكُرُواْ ٱسۡمَ ٱللَّهِ فِيٓ أَيَّامٍ مَّعۡلُومَٰتٍ عَلَىٰ مَا رَزَقَهُم مِّنۢ بَهِيمَةِ ٱلۡأَنۡعَٰمِۖ   “Supaya mereka menyebut nama Allah pada hari yang telah ditentukan atas rezeki yang telah Allah berikan kepada mereka […]

Cacat yang Menghalangi Keabsahan Hewan Kurban

Cacat yang menghalangi keabsahan hewan kurban dibagi menjadi dua: 1. Yang disepakati oleh para ulama Diriwayatkan dari al-Bara bin Azib radhiallahu anhu, dia berkata, “Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam pernah berdiri di depan kami. Beliau bersabda, أَرْبَعٌ لَا تَجُوزُ فِي الْأُضْحِيَّةِ: الْعَوْرَاءُ الْبَيِّنُ عَوَرُهَا، وَالْـمَرِيْضُ الْبَيِّنُ مَرَضُهَا، وَالْعَرْجَاءُ الْبَيِّنُ ظَلْعُهَا وَالْعَجْفَاءُ الَّتِي لَا تُنْقِي ‘Empat hal yang tidak […]

Kriteria Ideal Hewan Kurban

Ada beberapa kriteria ideal pada hewan kurban yang harus diperhatikan agar pahala berkurban seseorang menjadi lebih sempurna. Di antaranya: Berwarna putih-hitam dan bertanduk. Dalilnya adalah hadits Anas bin Malik radhiallahu anhu, dia berkata, كَانَ يُضَحِّي بِكَبْشَيْنِ أَمْلَحَيْنِ أَقْرَنَيْنِ “Beliau shallallahu alaihi wa sallam berkurban dengan dua kambing kibas berwarna putih–hitam dan bertanduk.” (HR. al-Bukhari no. 5565 […]

Kurban: Keutamaan dan Hukumnya

Definisi Kurban Imam al-Jauhari rahimahullah menukil dari al-Ashmu’i bahwa ada empat cara membaca kata اضحية: 1. Dengan men-dhammah hamzah: أُضْحِيَّةٌ (udh-hiyyah) 2. Dengan meng-kasrah hamzah: إِضْحِيَّةٌ (idh-hiyyah) Bentuk jamak untuk kedua kata di atas adalah أَضَاحِي, boleh dengan men-tasydid ya (adhaahiy) atau tanpa men-tasydid-nya (adhaahii). 3. ضَحِيَّةٌ (dhahiyyah)dengan mem-fathah huruf dhad, bentuk jamaknya adalah ضَحَايَا […]

Telaga Nabi yang Dijanjikan

Syaikh Rabi’ bin Hadi al-Madkhali hafizhahullah menerangkan, “Ahlus Sunnah berbeda pendapat dalam hal urutan al-Haudh (telaga), syafaat, dan ash-shirath, mana yang lebih awal. Imam al-Bukhari rahimahullah—sebagaimana dijelaskan oleh al-Hafizh Ibnu Hajar rahimahullah—mengisyaratkan tentang urutannya bahwa al-Haudh itu setelah shirath dan hisab, serta setelah itu semuanya. Namun, banyak ulama yang menyelisihinya. (Mereka berpendapat) al-Haudh-lah yang pertama, […]

Pembagian Kitab Catatan Amal

Dengan hikmah dan keadilan yang sempurna, Allah subhanahu wa ta’ala memerintah sebagian malaikat-Nya untuk mencatat seluruh amalan hamba selama hidup di dunia, baik berupa ucapan maupun perbuatan, yang lahir maupun batin, yang dilakukan terang-terangan maupun secara sembunyi-sembunyi. Semua itu akan dicatat oleh para malaikat pencatat yang mulia. Allah subhanahu wa ta’ala memberitakan dalam Al-Qur’an, كَلَّا […]