Browsing category

Asy Syariah Edisi 049

Adzan dan Iqomat (bagian dua)

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abu Ishaq Muslim Al-Atsari)   Lafadz-lafadz Adzan dan Iqamat Al-Imam Muhammad bin Yahya Adz-Dzuhli t berkata: “Riwayat yang paling shahih (tentang lafadz-lafadz adzan yang dimimpikan oleh Abdullah bin Zaid z, pen.) adalah riwayat Muhammad bin Ishaq, yang mendengarkan dari Muhammad bin Ibrahim ibnul Harits At-Taimi, dari Muhammad bin Abdullah bin Zaid bin Abdi […]

Bersiap Menaklukkan Kota Mekkah

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abu Muhammad Harits)   Sebab-Sebab Peperangan Sebelum Rasulullah n diutus, biasa terjadi di kalangan masyarakat ‘Arab jahiliah saling memerangi dan merampok. Begitu pula antara Bani Khuza’ah dan Bani Bakr. Pasalnya, ada seorang laki-laki Bani Al-Hadhrami, seorang pedagang ternama melewati wilayah Khuza’ah, tiba-tiba dia disergap lalu dibunuh dan hartanya dirampas. Kemudian, Bani Bakr balas […]

Mengejar Dunia dengan Amalan Akhirat adalah Kesyirikan

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abu Usamah Abdurrahman)   Slogan ‘waktu adalah uang’ telah demikian mendarah daging dalam hidup mayoritas manusia serta menjadi prinsip yang mengiringi aktivitas mereka. Bukan sekadar slogan yang kosong dari makna, karena berbagai macam cara pun akan ditempuh manusia untuk mengejar apa yang dinamakan dengan uang. “Gunung kan kudaki, lautan kan kuseberangi. Lembah […]

Demi Sebuah Kursi Kedudukan

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abu Nasim Mukhtar)   عَنِ ابْنِ كَعْبِ بْنِ مَالِكٍ الْأَنْصَارِيِّ، عَنْ أَبِيهِ قَالَ :قَالَ رَسُولُ الله ِn: مَا ذِئْبَانِ جَائِعَانِ أُرْسِلاَ فِي غَنَمٍ بِأَفْسَدَ لَهَا مِنْ حِرْصِ الْمَرْءِ عَلَى الْمَالِ وَالشَّرَفِ لِدِينِهِ Dari Ka’b bin Malik z, Rasulullah n bersabda, “Tidaklah dua ekor serigala yang lapar dilepas di tengah sekawanan kambing lebih merusak […]

Jangan Berebut Jabatan Bertameng Al-Qur’an

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abu Ubaidah Syafruddin) Dan raja berkata: “Bawalah Yusuf kepadaku, agar aku memilih dia sebagai orang yang dekat denganku.” Maka tatkala raja telah bercakap-cakap dengannya, dia berkata: “Sesungguhnya kamu (mulai) hari ini menjadi seorang yang berkedudukan tinggi lagi dipercaya pada sisi kami.” Berkatalah Yusuf: “Jadikanlah aku bendahara negara (Mesir). Sesungguhnya aku adalah orang yang […]

Surat Pembaca edisi 49

Tema Akhlak   Bismillah. Afwan, kapan tema tentang “Akhlak Seorang Muslim” diangkat sebagaimana pernah dicantumkan di bagian Tema Asy Syariah bulan depan sejak edisi 43. Jadi sudah lima edisi, tema ini ditangguhkan yang mana tema ini juga ditunggu-tunggu. Tidak kalah urgennya dengan tema akhlak. Mohon perhatiannya.   Abu ‘Ammar – Sidayu, Gresik 081615xxxxxx   Perlu […]

Pangkal Segala Keburukan

Al-Imam Al-Hasan Al-Bashri t mengatakan: “Empat perkara yang jika ada pada diri seseorang niscaya Allah l akan menjaganya dari setan dan mengharamkannya dari api neraka, yaitu siapa saja yang bisa menguasai diri tatkala didera oleh keinginan, rasa takut, nafsu syahwat, dan kemarahan.”   Al-Hafizh Ibnu Rajab Al-Hambali t menerangkan: Keempat perkara yang disebutkan oleh Al-Hasan […]