Urgensi Manhaj dan Akhlak yang Baik
Ibnu Mas’ud z berkata, “Sesungguhnya kalian berada pada suatu zaman (yakni zaman beliau hidup–pen.) yang didapati banyak para ulamanya, sedikit ahli pidatonya, sedikit pula peminta-mintanya, dan berlimpahnya pemberian. Amal perbuatan pada zaman ini merupakan pembimbing bagi berbagai hawa nafsu. Sepeninggal kalian, akan datang suatu masa yang sedikit didapati para ulamanya, banyak oratornya, begitu pula pengemisnya, […]