Browsing category

Asy Syariah Edisi 104

Mengenal Usia Baligh

Muhammad, apakah kau pernah bermimpi?” Pertanyaan itu memecah keheningan. Anak-anak pun tertawa renyah mendengar pertanyaan yang tiada terduga. Malam itu, beberapa anak yang baru menapak belasan tahun berkumpul. Mereka saling pandang. Ada yang tersipu. Ada pula yang masih menyisakan sedikit tawanya. Pertanyaan itu cukup mengusik mereka. Pertanyaan itu mengingatkan betapa mereka telah beranjak baligh. Anak-anak […]

Pendidikan Anak, Tanggung Jawab Siapa?

Telah menjadi suratan ilahi bahwa manusia termasuk salah satu makhluk Allah subhanahu wa ta’ala yang menjalani roda kehidupan di dunia yang fana ini. Dengan segala hikmah dan keadilan-Nya Allah subhanahu wa ta’ala menjadikan mereka makhluk sosial yang hidup bermasyarakat. Berawal dari sepasang insan suami dan istri, kemudian berkembang biak menurunkan anak-anak dan cucu-cucu. Allah subhanahu […]

Surat Pembaca Edisi 104

Tata Cara Shalat Berjamaah Mohon dibahas tentang cara shalat berjamaah yang dilakukan oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam dan para sahabat radhiallahu ‘anhum. Barakallahu fikum. 085259XXXXXX Jawaban Redaksi: Alhamdulillah, pembahasan tentang shalat berjamaah telah kami angkat pada edisi 87. Silakan dilihat kembali. Bisa juga Anda baca di website kami, www.asysyariah.com. Barakallahu fikum.   Hadits Palsu […]

Mendidik dengan Hati

السلام عليكم ورحمة الله و بركاته Perlu disadari, pendidikan tidak hanya di ruang kelas atau lembaga pendidikan, tetapi dimulai dari keluarga. Keluarga menjadi madrasah pertama bagi anak untuk mengenal kebaikan dan keburukan. Ketika anak sudah mulai belajar tentang kehidupan yang diikuti dengan keteladanan orang tuanya, maka anak akan merasakan bahwa keluarga adalah rumah pertama dan […]