Browsing tag

belajar

Bolehkah Anak Lelaki Belajar Tajwid kepada Wanita?

Pertanyaan: Apakah boleh kita belajar ilmu tajwid kepada seorang wanita yang juga mengajar ilmu tajwid kepada anak laki-laki yang umurnya sekitar kelas lima SD? Jawaban: Pernah diajukan sebuah pertanyaan kepada Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baz, “Bolehkah guru lelaki mengajari anak-anak perempuan yang belum mencapai usia tujuh tahun?” Beliau menjawab, “Hal ini tidak mengapa. […]

“Hijrah”, Apa yang Harus Dipelajari Dulu?

Pertanyaan: Saya belum lama hijrah. Saya bingung, mau mulai belajar ilmu syariat dari mana. Mohon nasihat ustadz, dari mana saya mulai belajar ilmu syariat yang paling baik bagi seorang yang baru hijrah. Jawab: Tentunya, siapa pun orangnya, hendaknya dia mempelajari ilmu tauhid karena hal itu merupakan asas seseorang dalam beragama. Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam […]