Hukum Berdiri untuk Menyambut

Pertanyaan: Seseorang masuk dalam keadaan saya di suatu majelis. Para hadirin kemudian berdiri, tetapi saya tidak berdiri. Haruskah saya berdiri? Apakah orang yang berdiri berdosa? Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah menjawab: Anda tidak harus berdiri menyambut orang yang datang. Namun, ini termasuk akhlak yang mulia. Barang siapa berdiri untuk menjabat tangannya dan menuntunnya—terlebih lagi […]