Browsing tag

hari kiamat

Beriman Adanya Kebangkitan Setelah Kematian

Orang baik ataupun jahat sama-sama akan menuai hasil perbuatannya selama di dunia pada hari perhitungan nanti. Secara akal sehat, mereka takkan mungkin dibiarkan mati begitu saja tanpa adanya balasan atas mereka. Jadi, orang-orang yang baik tidak mungkin mendapat ganjaran yang sama dengan mereka yang jahat. Hari kiamat adalah hari yang sangat dahsyat. Allah subhanahu wa ta’ala dan Rasul-Nya shallallahu […]

Kezaliman adalah Kegelapan pada Hari Kiamat

Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam pernah bersabda, الظُّلْمُ ظُلُمَاتٌ يَوْمَ الْقِيَامَةِ “Kezaliman adalah kegelapan pada hari kiamat.” (HR. al-Bukhari dan Muslim) Para ulama menerangkan, dengan berpatokan pada hadits di atas, bahwa kezaliman merupakan sebab kegelapan bagi pelakunya yang akan membuatnya tidak bisa lagi menentukan arah/jalan yang akan dituju pada Hari Kiamat; atau bisa juga ia […]

Surga dan Neraka Kekal

Kesesatan sudah kian beragam dan tak henti membiak. Di samping ada pihak yang mengingkari surga dan neraka, ada juga pihak yang tak memercayai kekekalan keduanya. Padahal, petunjuk telah diungkap sedemikian gamblangnya dalam al-Qur’an dan as-Sunnah. Lantas, dicampakkan ke manakah keimanan? Saat kaku merambah badan, napas mendesak kerongkongan, sakratulmaut ada di hadapan; kala itu akan ada […]

Telaga Nabi yang Dijanjikan

Syaikh Rabi’ bin Hadi al-Madkhali hafizhahullah menerangkan, “Ahlus Sunnah berbeda pendapat dalam hal urutan al-Haudh (telaga), syafaat, dan ash-shirath, mana yang lebih awal. Imam al-Bukhari rahimahullah—sebagaimana dijelaskan oleh al-Hafizh Ibnu Hajar rahimahullah—mengisyaratkan tentang urutannya bahwa al-Haudh itu setelah shirath dan hisab, serta setelah itu semuanya. Namun, banyak ulama yang menyelisihinya. (Mereka berpendapat) al-Haudh-lah yang pertama, […]

Pembagian Kitab Catatan Amal

Dengan hikmah dan keadilan yang sempurna, Allah subhanahu wa ta’ala memerintah sebagian malaikat-Nya untuk mencatat seluruh amalan hamba selama hidup di dunia, baik berupa ucapan maupun perbuatan, yang lahir maupun batin, yang dilakukan terang-terangan maupun secara sembunyi-sembunyi. Semua itu akan dicatat oleh para malaikat pencatat yang mulia. Allah subhanahu wa ta’ala memberitakan dalam Al-Qur’an, كَلَّا […]

Mizan, yang Kita Nantikan

Makna Mizan Mizan secara etimologi (bahasa) adalah alat yang digunakan untuk mengukur (bobot) segala sesuatu, sehingga benda tersebut dapat diketahui beratnya. Adapun makna mizan menurut syariat adalah timbangan yang Allah subhanahu wa ta’ala letakkan pada hari kiamat nanti untuk menimbang amalan para hamba-Nya. (Syarh Lum’atul I’tiqad, hlm. 120) Dalil-Dalil Adanya Mizan Dalil-dalil Al-Qur’an dan As-Sunnah […]

Dahsyatnya Mahsyar

Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah mengatakan, “Allah subhanahu wa ta’ala akan mengumpulkan seluruh manusia setelah mereka bangkit dari kuburnya. Mereka berjalan menuju mahsyar, sebuah tempat yang Allah subhanahu wa ta’ala akan mengumpulkan makhluk yang pertama hingga yang terakhir. Mahsyar adalah sebuah tempat yang rata. Tidak ada tempat yang tinggi. Tidak pula ada gunung atau bukit, tempat […]

Hisab, Pasti Terjadi

Allah subhanahu wata’ala akan datang pada hari kiamat untuk memutuskan hukum di antara para hamba-Nya.  Siapa yang berhak mendapatkan rahmat dan ampunan-Nya dan siapa yang berhak mendapatkan kemurkaan dan azab-Nya. Hal ini sebagaimana yang diberitakan oleh Allah subhanahu wata’ala dalam kitab-Nya yang mulia, هَلۡ يَنظُرُونَ إِلَّآ أَن يَأۡتِيَهُمُ ٱللَّهُ فِي ظُلَلٍ مِّنَ ٱلۡغَمَامِ وَٱلۡمَلَٰٓئِكَةُ وَقُضِيَ […]