Setelah Salam Baru Ingat Kesalahan dalam Shalat
Pertanyaan: Seseorang baru ingat merasa kelebihan rakaat ketika shalat. Kemudian dia melakukan sujud sahwi setelah selesai shalat kira-kira 13 menit dan masih keadaan suci. Apakah shalatnya sah? Jawaban: Seseorang yang lupa, melakukan sujud sahwi atas kelupaan dalam shalatnya. Jika waktunya relatif masih dekat dengan shalat, hendaknya dia melakukan sujud sahwi saat dia ingat. Ini merupakan […]