Penetapan Urutan Surah Al-Qur’an
Pertanyaan: 1) Apa yang menjadi sandaran dalam menetapkan nomor surah? 2) Apa yang menjadi sandaran dalam penentuan jumlah juz? Apakah dari bacaan para sahabat Nabi atau yang lainnya? Jawaban: Adapun urutan surah, pada asalnya bukan perkara tauqifiah, melainkan ijtihad dari para sahabat radhiallahu anhum. Berbeda halnya dengan urutan kata-kata dalam ayat. Demikian pula urutan ayat […]