Browsing tag

wudhu

Apakah Lipstik Menghalangi Air Wudhu?

Pertanyaan: Apa hukum wanita memakai lipstik matte (tahan air) ketika berwudhu? Sebab, warna tersebut tidak luntur ketika kena air kecuali dibersihkan dengan pembersih khusus make-up. Apakah sah wudhunya? Jawaban: Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz rahimahullah pernah ditanya, “Apakah pewarna bibir (lipstik) menghalangi sampainya air wudhu ke bibir? Apakah haram menggunakannya?” Berikut ini jawaban […]

Apakah Oli Menghalangi Air Wudhu?

Pertanyaan: Apabila kaki kena oli rantai sepeda, apakah menghalangi air wudhu sampai ke kulit? Jawaban: Wallahu a’lam, zat oli kurang lebih seperti minyak goreng, hanya mungkin lebih kental atau lebih kotor, terutama oli gir atau rantai. Apakah vaselin (minyak oles), minyak goreng, atau minyak rambut yang mengenai anggota wudhu itu menghalangi sampainya air wudhu ke […]

Haruskah Berwudhu Sebelum Berdoa?

Pertanyaan: Apakah berwudhu sebelum doa termasuk adab? Kalau ya, bagaimana dengan wanita haid, nifas, atau yang junub? Apakah mereka juga disyariatkan berwudhu sebelum doa? Jawaban: Tidak ada syariat wudhu bagi wanita haid dan nifas ketika ingin berdoa atau berzikir. Dari sekian banyak sahabat wanita yang mengalami haid dan nifas pada zaman Rasulullah shallallahu alaihi wa […]

Wudhu Salah, Shalatnya Batal?

Pertanyaan: Ada teman yang bertanya, kalau wudhu kita salah tanpa menyadarinya, apakah shalat kita batal atau tidak diterima? Mohon penjelasannya. Jawaban: Tergantung bentuk kesalahannya, apakah kesalahan yang menyebabkan wudhu tidak sah ataukah hanya kurang sempurna. Baca juga: Tata Cara Wudhu Jika kesalahan tersebut menyebabkan wudhunya tidak sah, misalnya ada anggota wudhu yang terlewatkan atau terbalik […]

Air Kencing Tidak Tuntas

Pertanyaan: Saya mempunyai masalah dengan air kencing. Setiap kali kencing, saya selalu khawatir dengan percikan darinya. Terkadang percikan itu terkena tanpa saya sadari maupun disadari. Itu menjadi masalah bagi saya ketika menghadapinya. Bagaimana solusi permasalahan tersebut? Jawaban: Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah menjelaskan sebagai berikut. “Bagaimana cara berwudhu dan shalat bagi seseorang yang mengalami penyakit ini […]

Tayamum untuk Mengangkat Hadats Besar

Pertanyaan: Saya sedang sakit dan merasa khawatir jika mandi. Akan tetapi, saya mampu dan bisa untuk berwudhu. Ketika saya junub, saya bertayamum dengan niat mengangkat hadats (keadaan yang tidak suci) besar. Setelah itu saya berwudhu setiap akan shalat selama saya sakit tersebut. Setiap saya berhadats kecil atau hendak shalat, saya tidak bertayamum, tetapi berwudhu. Sebab, […]

Bekas Tinta di Tangan Saat Wudhu

Pertanyaan: Saya meminta penjelasan terkait dengan wudhu saat ada bekas tinta di tangan, termasuk status wudhunya, apakah sah atau tidak. Jawab: Berikut ini jawaban Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah menjawab tentang hukum wudhu orang yang di tangannya ada tinta. Baca juga: Kotoran di Bawah Kuku, Wudhu Tidak Sah? “Jika tinta tersebut memiliki semacam lapisan […]