Browsing category

Asy Syariah Edisi 026

Melatih Anak Berpuasa

Anak yang belum balig memang tidak memiliki kewajiban untuk berpuasa Ramadhan. Namun, tentu tidak ada salahnya apabila para orang tua mulai melatih mereka untuk berpuasa. Latihan ini insya Allah akan memberi banyak manfaat pada diri anak. Ramadhan telah tiba kembali. Seluruh kaum muslimin menyongsong bulan ini dengan penuh kerinduan dan merenda harapan, semoga mendapatkan pahala […]

Puasa Ramadhan Bersama Penguasa, Syiar Kebersamaan Umat Islam

Taat kepada pemerintah dalam perkara kebaikan. Inilah salah satu prinsip agama yang kini telah banyak dilupakan dan ditinggalkan umat. Yang kini banyak dilakukan justru berupaya mencari keburukan pemerintah sebanyak-banyaknya kemudian disebarkan kepada masyarakat. Akibat buruk dari ditinggalkannya prinsip ini sudah banyak kita rasakan. Satu di antaranya adalah munculnya perpecahan di kalangan umat Islam saat menentukan […]

Sumayyah bintu Khayyat

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Abdirrahman bintu ‘Imran) Keimanan terhadap agama Muhammad n menjanjikan segala kebahagiaan baginya. Janji yang takkan pernah diselisihi. Hingga dia pun rela menanggung segenap kepedihan siksa dunia yang menuntutnya keluar dari kebenaran yang digenggamnya. Dia lalui segalanya sampai akhir hayatnya. Dia adalah seorang wanita yang memiliki kemuliaan, Sumayyah bintu Khayyath x. Dia […]

Khutbah Jum’at Harus Berbahasa Arab?

Assalamua’laikum Saya mau tanya masalah khutbah Jum’at, apakah harus memakai bahasa Arab? Karena setahu saya khutbah itu pengganti dua rakaat. Abdullah apt…@tm.net Jawab: Oleh Al-Ustadz Abu Abdillah Muhammad Al-Makassari Dalam masalah ini terjadi perbedaan pendapat di kalangan ulama. Sebagian ulama mengatakan dipersyaratkan untuk memakai bahasa Arab, namun alasannya bukanlah karena khutbah adalah pengganti dua rakaat. […]

Menyambung dan Memperbaiki Hubungan Anak dan Orang Tua (bagian 2)

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abu Usamah Abdurrahman bin Rawiyah) Wasiat kedua: Rebutlah kesempatan, karena berbakti kepada kedua orang tua memiliki keutamaan yang besar. Abdullah bin Mas’ud z berkata: “Aku bertanya kepada Rasulullah n: ‘Amalan apakah yang paling dicintai oleh Allah?’ Beliau menjawab: ‘Shalat pada waktunya.’ Aku bertanya lagi: ‘Kemudian apa?’ Beliau berkata: ‘Berbakti kepada kedua orang […]

Kisah Nabi ‘Isa dan Ibunya (bagian 2)

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abu Muhammad Harits Abrar) Allah I telah menentukan kelahiran Nabi Isa u diiringi dengan berbagai kejadian yang luar biasa. Diantaranya beliau lahir tanpa perantara seorang bapak dan ketika masih bayi mampu berbicara sebagaimana orang dewasa. Keadaan ini menimbulkan sikap ghuluw (melampaui batas) orang-orang Nasrani kepada Nabi Isa u, bahkan menjadikan beliau sebagai […]

Mandi yang Disunnahkan

(ditulis oleh: Al-Ustadz Muslim Abu Ishaq Al-Atsari) Dalam edisi-edisi yang telah lalu kita telah membahas tentang beberapa mandi yang diwajibkan, baik pewajibannya disepakati di kalangan ulama maupun yang diperselisihkan. Kami telah pula menying-gung di awal pembahasan tentang mandi bahwa selain mandi yang diwajibkan ada pula yang mandi disunnahkan/disenangi untuk dilakukan oleh seorang muslim. Berikut ini […]

Tidak Boleh Menyebut Yahudi dengan ‘Israil’

Fatwa Asy-Syaikh Shalih bin Muhammad Al-Luhaidan Ketua Majelis Qadha` Al-A’la (Majelis Kehakiman Tinggi Saudi Arabia) Syaikh, kami memliki beberapa pertanyaan. Kami minta izin kepada Anda untuk menyebarkannya. Pertama, ada pertanyaan yang berbunyi: “Kami mendengar di sebagian media adanya celaan kepada negeri kita ini (Saudi) dan pemerintahnya, khususnya di akhir-akhir ini. Hal ini terjadi setelah (kejadian) […]

Surat Pembaca edisi 26

Kisah Nabi Isa Langsung Bagian 2 Pada edisi 25 rubrik Ibrah (kisah Nabi Isa), mengapa langsung bagian 2? Setahu saya bagian satunya belum dimuat. Mohon penjelasan. 08157xxxxxx Untuk rubrik Ibrah edisi 25 kami memang telah melakukan kesalahan. Seharusnya bagian 1 dulu yang dimuat, namun kami memuat bagian 2 lebih dulu. Jazakumullah khairan atas masukannya. Untuk […]

Pentingnya Ilmu Agama

Beberapa hari ini kita kembali mendengar berita peperangan yang terjadi di Lebanon. Kekejaman kaum Zionis Yahudi terhadap musuh utamanya yaitu Umat Islam terjadi lagi. Kembali, darah ribuan kaum muslimin tertumpah tanpa pernah kita tahu kapan itu akan berakhir. Peristiwa ini spontan menimbulkan reaksi umat Islam di mana-mana. Secara umum umat Islam marah dengan perbuatan keji […]