Browsing category

Majalah Edisi 041 s.d. 050

Adab Jual Beli

Secara garis besar, penghasilan itu ada pada tiga kelompok: industri, pertanian atau peternakan, dan perdagangan. (Faidhul Qadir, 1/547) Pembahasan kami kali ini lebih terfokus pada perdagangan. Sebab, dengan perdagangan seseorang akan lebih banyak berinteraksi dengan orang lain yang majemuk. Itu berarti seseorang perlu lebih berhati-hati. Nabi shallallahu alaihi wa sallam pun telah banyak memberikan bimbingannya […]

Sikap-Sikap Baik dalam Bermuamalah

Transaksi jual-beli hendaklah mengandung empat hal. Dalam artikel sebelumnya telah dijelaskan dua hal: sah menurut agama dan mengandung keadilan. Berikut ini akan dibahas hal yang ketiga dan keempat: mengandung kebaikan dan sayang terhadap agama MENGANDUNG KEBAIKAN Sesungguhnya Allah subhanahu wa ta’ala memerintahkan untuk berbuat adil dan berbuat baik. Di antara bentuk kebaikan ialah sikap toleransi […]

Adab-Adab Safar

Istikharah sebelum safar Apabila seseorang bertekad untuk melakukan safar, disunnahkan untuk istikharah (meminta pilihan) kepada Allah subhanahu wa ta’ala. Dia melakukan shalat dua rakaat selain shalat fardhu, kemudian berdoa dengan doa istikharah sebagai berikut, اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْتَخِيرُكَ بِعِلْمِكَ وَأَسْتَقْدِرُكَ بِقُدْرَتِكَ وَأَسْأَلُكَ مِنْ فَضْلِكَ الْعَظِيمِ فَإِنَّكَ تَقْدِرُ وَلَا أَقْدِرُ وَتَعْلَمُ وَلَا أَعْلَمُ وَأَنْتَ عَلَّامُ الْغُيُوبِ اللَّهُمَّ […]

Jagalah Lisanmu

Nikmat Allah ‘azza wa jalla yang terlimpah kepada kita tiada terbilang hingga kita tidak mampu menghitungnya. Allah ‘azza wa jalla berfirman, وَإِن تَعُدُّواْ نِعۡمَتَ ٱللَّهِ لَا تُحۡصُوهَآۗ “Dan jika kalian ingin menghitung nikmat Allah niscaya kalian tidak akan mampu menghitungnya.” (Ibrahim: 34) Dia Yang Mahasuci juga berfirman, وَأَسۡبَغَ عَلَيۡكُمۡ نِعَمَهُۥ ظَٰهِرَةً وَبَاطِنَةً “Dan Dia telah […]

Kisah Sebatang Kayu, Amanah yang Nyaris Punah

Tanda-tanda kiamat semakin banyak. Ia semakin mendekat. Sementara itu, kebanyakan manusia lalai dari hari yang pasti mereka temui. Kisah ini terjadi pada zaman dahulu di kalangan Bani Israil. Diceritakan oleh Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam kepada umatnya agar menjadi ibrah bagi mereka yang berakal. Keutamaan Tauhid Segala sesuatu yang kita lakukan tidak lepas dari ikatan […]

Kisah Seguci Emas

Sebuah kisah yang terjadi di masa lampau, zaman sebelum Nabi kita Muhammad shallallahu alaihi wa sallam dilahirkan. Kisah yang menggambarkan kepada kita pengertian amanah, kezuhudan, kejujuran, serta wara’ yang sudah sangat langka ditemukan dalam kehidupan manusia pada abad ini. Imam al-Bukhari dan Imam Muslim meriwayatkan dari Abu Hurairah radhiyallahu anhu. Dia berkata bahwa Rasulullah shallallahu […]

Adab Utang Piutang

Ulama menyebut akad peminjaman sebagai akad irfaq, yang berarti pemberian manfaat atau belas kasih. Oleh karena itu, memberikan pinjaman dianjurkan dalam Islam. Dari Ibnu Mas’ud radhiyallahu anhu, Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, مَا مِنْ مُسْلِمٍ يُقْرِضُ مُسْلِمًا قَرْضًا مَرَّتَيْنِ إِلاَّ كَانَ كَصَدَقَتِهَا مَرَّةً “Tidaklah seorang muslim memberikan pinjaman dua kali kepada muslim yang lain […]

Safar dan Batasannya

Safar merupakan bagian hidup setiap muslim dalam rangka menjalankan ketaatan kepada Rabb-nya atau untuk meraih kemaslahatan duniawinya. Termasuk kesempurnaan agama ini serta kemudahan-kemudahan yang ada di dalamnya, Allah subhanahu wa ta’ala menetapkan hukum-hukum safar serta mengajarkan adab-adabnya di dalam Al-Kitab dan Sunnah Nabi-Nya shallallahu alaihi wa sallam.   Pengertian Safar Dalam bahasa Arab, safar berarti […]

Perselisihan dan Adabnya

Khilaf (perselisihan pendapat) dalam perkara agama memang jamak terjadi, bahkan di kalangan para sahabat Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam sekalipun. Namun, hal itu berbeda dengan yang selama ini dipahami oleh banyak orang, yang justru menjauh dari upayanya untuk mencari kebenaran, dengan dalih “ini adalah masalah khilafiah”. Khilaf (perselisihan pendapat) di antara manusia adalah perkara yang […]

Wanita Adalah Aurat

Al-Imam at-Tirmidzi rahimahullah dalam Sunan-nya (no. 1173) berkata, “Muhammad bin Basyar telah menceritakan kepada kami, ia berkata: Amr bin Ashim telah menceritakan kepada kami, ia berkata: Hammam telah menceritakan kepada kami, dari Qatadah, dari Muwarriq, dari Abul Ahwash, dari Abdullah bin Masud radhiyallahu ‘anhu, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam, beliau bersabda,         الْمَرْأَةُ عَوْرَةٌ، […]