Browsing category

Majalah Edisi 051 s.d. 060

Surat Pembaca edisi 59

Koreksi Ayat Afwan untuk volume V/no.58 KIAMAT SUDAH DEKAT ada kesalahan. Pada halaman 68 tertulis Al-Baqarah: 228 sementara (dengan ayat yang sama) pada halaman 69 tertulis Al-Baqarah: 288. 0813320xxxxx Afwan ada koreksi sedikit, pada halaman 29 edisi 58, yang benar surat Mu’min:18 bukan Ghafir: 18. Wallahu a’lam. 0852784xxxxx Yang benar seharusnya memang Al-Baqarah: 228. Adapun […]

Memaknai Hakikat Pertemanan

Setiap manusia normal di muka bumi ini tentu mempunyai teman atau kawan. Di setiap jenjang usia, mulai dari kanak-kanak, remaja, dewasa, hingga kita berusia senja, selalu ada teman yang mengisi dan mengiringi langkah hidup kita. Bahkan ada yang turut mewarnai hitam atau putihnya lembaran hidup kita. Bukan sekadar pengaruh nilai-nilai kebaikan atau kejelekan secara umum, […]

Wajib Menolak Kemungkaran Dengan Hati Apapun Kondisinya!

Diriwayatkan dari Abu Juhaifah t beliau mengatakan: Ali z berkata: “Sesungguhnya sesuatu yang pertama kali diharuskan atas kalian dari urusan jihad adalah berjihad dengan tangan-tangan kalian, kemudian berjihad dengan lisan-lisan kalian, kemudian berjihad dengan hati-hati kalian. Maka barangsiapa yang hatinya tidak mengetahui yang ma’ruf dan tidak mengingkari yang mungkar, hati itu akan terbalik. Bagian atasnya […]

SETELAH MEREKA DIBANGKITKAN DARI KUBUR

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abul Abbas Muhammad Ihsan)   Allah l berfirman: Dan ditiuplah sangkakala, maka tiba-tiba mereka ke luar dengan segera dari kuburnya (menuju) kepada Rabb mereka. Mereka berkata: “Aduh celakalah kami! Siapakah yang membangkitkan kami dari tempat tidur kami (kubur)?” Inilah yang dijanjikan (Dzat) Yang Maha Pemurah dan benarlah Rasul-rasul (Nya). Tidak adalah teriakan […]

PERISTIWA YANG SANGAT MENAKUTKAN SETELAH DITIUPNYA SANGKAKALA

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abul Abbas Muhammad Ihsan) Setelah ditiupnya sangkakala, terjadilah beberapa peristiwa yang sangat menakutkan. Bumi digoncangkan, gunung-gunung hancur lebur. Al-Imam Ibnu Katsir t menyatakan (An-Nihayah hal. 154): “Di antara peristiwa yang akan terjadi (setelah ditiupnya sangkakala) adalah bumi digoncang-goncangkan, penghuninya dimiring-miringkan ke kanan dan ke kiri. Sebagaimana berita yang Allah l sampaikan dalam firman-Nya: […]

Ditiupnya Sangkakala

Peristiwa mengerikan yang akan terjadi pertama kali pada hari kiamat adalah ditiupnya sangkakala (ash-shur) oleh malaikat Israfil q dengan perintah Allah l. Makna ash-shur secara etimologi (bahasa) adalah al-qarn (tanduk). Sedangkan menurut istilah syariat, yang dimaksud adalah sangkakala yang sangat besar yang malaikat Israfil q telah memasukkannya ke dalam mulutnya (siap untuk meniupnya), dan dia sedang menunggu […]

Peristiwa-peristiwa Pada hari Kiamat

(ditulis oleh: Al-Ustadz Abul Abbas Muhammad Ihsan)   Allah l berfirman di awal surat Al-Baqarah:   “Kitab (Al-Qur’an) ini tidak ada keraguan padanya; petunjuk bagi mereka yang bertakwa, (yaitu) mereka yang beriman kepada yang ghaib….” (Al-Baqarah: 2-3) Maka, sifat pertama dari orang-orang beriman yang disebutkan Allah l di awal surat Al-Baqarah adalah beriman kepada yang ghaib. […]

Merangkai Faedah dari Mutiara Sejarah

Inilah al-baitul qashid –maksud– dari penukilan beberapa riwayat tarikh pada lembaran-lembaran yang telah lalu, yaitu mengambil pelajaran dari sejarah generasi terbaik. Tarikh sahabat bukan sekadar cerita bacaan. Akan tetapi yang lebih penting dari itu adalah bagaimana kita mengambil ibrah (pelajaran) dari kehidupan generasi terbaik dalam mengamalkan Al-Kitab dan As-Sunnah. Dengan memohon pertolongan Rabbul ‘Izzah, kita tutup majelis kita dengan […]

Manusia Paling Celaka Adalah Pembunuhmu, Wahai Ali

Wafatnya khalifah ‘Utsman bin ‘Affan z bukan akhir dari musibah yang menimpa umat. Rantai fitnah terus bersambung menimpa umat sebagai ujian dari Allah l, sebagaimana Rasulullah n kabarkan dalam sabdanya: وَإِذَا وَقَعَ عَلَيْهِمُ السَّيْفُ لَمْ يُرْفَعْ إِلَى يَوْمِ الْقِيَامَةِ “Jika pedang telah dijatuhkan atas muslimin, pedang itu tidak akan diangkat hingga hari kiamat.”[1] Berita ini […]

DIALOG IBNU ABBAS DENGAN KAUM KHAWARIJ

Wajibnya kembali kepada sahabat dalam memahami Islam Jauh dari jalan sahabat Rasulullah n dalam memahami Al-Kitab dan As-Sunnah, adalah pertanda kesesatan dan alamat kebinasaan. Dalam sebuah wasiatnya yang agung, Rasulullah n mewanti-wanti umat ini agar selalu berjalan di atas jalan mereka yang lurus. Beliau n bersabda: فَإِنَّهُ مَنْ يَعِشْ مِنْكُمْ فَسَيَرَى اخْتِلَافًا كَثِيرًا فَعَلَيْكُمْ بِسُنَّتِي وَسُنَّةِ الْخُلَفَاءِ […]