Browsing category

Asy Syariah Edisi 064

Menggapai Hidayah

Sudah menjadi kesepakatan para nabi dan rasul, tertera pula dalam seluruh kitab suci, bahwa Allah subhanahu wa ta’ala menyesatkan siapa yang Dia kehendaki dan menganugerahkan hidayah kepada siapa saja yang Dia kehendaki. Barang siapa disesatkan oleh Allah subhanahu wa ta’ala, tidak ada seorang pun yang mampu memberinya hidayah. Adapun orang yang telah diberi hidayah oleh […]

Berbuat Curang dalam Menakar dan Menimbang

Menegakkan keadilan dan kejujuran dalam pergaulan sesama manusia merupakan bagian terpenting yang diseru oleh agama Islam ini. Keadilan dan kejujuran adalah fondasi kokoh langgengnya sebuah peradaban, sebagaimana kezaliman adalah faktor utama terpuruknya umat, hancurnya peradaban, lenyapnya ketenangan, dan datangnya kemurkaan Allah subhanahu wa ta’ala. Allah subhanahu wa ta’ala berfirman, وَتِلۡكَ ٱلۡقُرَىٰٓ أَهۡلَكۡنَٰهُمۡ لَمَّا ظَلَمُواْ وَجَعَلۡنَا […]

Pilar-Pilar Dakwah Salafiyah

Dakwah Salafiyah adalah dakwah Islam yang eksis sepanjang masa. Dimulai dari dakwah yang diemban oleh Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam pada masanya, hingga mencapai puncak kejayaan dan era keemasan. Jazirah Arab dipenuhi oleh cahaya tauhid dan sunnah yang sebelumnya tertutup oleh kegelapan syirik dan bid’ah. Dakwah Salafiyah kemudian dilanjutkan oleh para sahabatnya di era al-Khulafa ar-Rasyidin. Dakwah […]

Meraih Hidayah dengan Dakwah Salafiyah

Nikmat Hidayah di Tengah Beragam Dakwah Hidayah merupakan nikmat yang paling berharga dalam kehidupan ini. Setiap muslim sejati pasti mendambakan hidayah. Dengan hidayah itu, ia akan berbahagia dalam kehidupan dunia yang sedang dijalaninya dan dalam kehidupan akhirat yang kelak akan dihadapinya. Terlebih belakangan ini, manakala beragam dakwah semakin meruak di tengah umat. Masing-masing menyeru kepada […]

Doa Memohon Hidayah

Doa Memohon Hidayah ٱهۡدِنَا ٱلصِّرَٰطَ ٱلۡمُسۡتَقِيمَ  “Berilah kami petunjuk kepada jalan yang lurus.” (al-Fatihah: 6) اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ الْهُدَى وَالتُّقَى وَالْعَفَافَ وَالْغِنَى “Ya Allah, sesungguhnya aku memohon selalu dari-Mu hidayah, takwa, sikap ‘iffah, dan kekayaan.” (HR. Muslim no. 4898) Doa Memohon Istiqamah رَبَّنَا لَا تُزِغۡ قُلُوبَنَا بَعۡدَ إِذۡ هَدَيۡتَنَا وَهَبۡ لَنَا مِن لَّدُنكَ رَحۡمَةًۚ إِنَّكَ […]

Persiapan Menjemput Ajal (Sebuah Nasehat)

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Ishaq al-Atsariyah) Allah l berfirman dalam Al-Qur’an yang mulia: “Setiap jiwa pasti akan merasakan mati.” (Ali Imran: 185) Demikianlah, tidak ada yang hidup kekal di muka bumi ini. Semua akan kembali kepada-Nya. Kehidupan di dunia ini fana, tidak abadi, sebagaimana sifat dunia sendiri yang akan berakhir dengan kehancuran. Setelah itu kehidupan berpindah […]

Pahala Membaca Hadits Nabi

Telah didapati dalil-dalil tentang pahala yang akan diperoleh orang yang membaca Al-Qur’anul Karim. Yang jadi pertanyaan kami, adakah pahala yang didapatkan dalam membaca hadits-hadits Nabi? Berilah kami jawaban, barakallahu fikum. Jawab: Samahatusy Syaikh al-Walid al-Imam Abdul Aziz ibnu Abdillah ibnu Baz t menjawab, “Ya, membaca ilmu syar’i seluruhnya ada pahalanya. Mempelajari ilmu dan menuntut ilmu […]

Hukum Obat Pencegah Haid

Bolehkah seorang wanita mengonsumsi obat yang bisa mencegah datangnya haid? Jawab: Fadhilatusy Syaikh Muhammad ibnu Shalih al-Utsaimin t menjawab, “Apabila wanita yang menggunakan obat pencegah haid tidak mendapati mudarat/bahaya/dampak negatif pada obat tersebut dari sisi kesehatan, maka tidak mengapa menggunakannya, namun dengan syarat harus seizin suaminya—bila ia sudah bersuami—. Akan tetapi, sepanjang yang saya ketahui, […]

Istihadhah (bagian 2)

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Ishaq al-Atsariyyah) Apakah Ada Kewajiban Mandi dan Wudhu Setiap Kali Hendak Shalat? Ahlul ilmi berbeda pendapat tentang hal ini. Menurut imam yang empat dan selain mereka, mandi setiap hendak shalat hukumnya mustahab, tidak wajib. Adapun berwudhu menurut jumhur ulama wajib dilakukan wanita mustahadhah setiap kali hendak mengerjakan shalat lima waktu. Demikian pendapat […]

‘Atikah bintu Zaid

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Abdirrahman bintu Imran) Pada dirinya Allah l kumpulkan banyak kemuliaan. Ayahnya, Zaid bin ‘Amr, adalah seorang yang berlepas diri dari agama nenek moyangnya sebelum diutusnya Rasulullah n. Hatinya condong kepada agama hanifiyah, agama Ibrahim q yang mengusung dakwah tauhid. Ibunya adalah seorang sahabiyah yang mulia, Ummu Kurz bintu al-Hadhrami bin ‘Ammar bin […]