Browsing category

Asy Syariah Edisi 007

Surat Pembaca edisi 7

Biografi Ahli Hadits Saya mau usul nih, bagaimana kalau dimuat biografi para ahli hadits dari salaful ummah. Sebab saya pernah baca bahwa Ahlus Sunnah juga merujuk tulisan ahli hadits yang dianggap berpaham Asy’ariyyah, Jahmiyyah, dan lainnya seperti Al-Imam Ibnul Qayyim rahimahullah. Menurut saya ini sangat naif sekali, dilihat banyak sekali kitab-kitab beliau yang menjadil rujukan […]

Pengantar Redaksi Edisi 7

السلام عليكم ورحمة الله و بركاته Pembaca, ibarat dua sisi mata uang, dakwah dan penentangnya merupakan keniscayaan. Demikian juga dengan dakwah As Sunnah melalui majalah ini. Manakala kemurnian ajaran Nabi ini diangkat, selalu ada pribadi atau kelompok yang terusik. Dan akan selalu ada musuh-musuh dakwah yang menyebarkan kerancuan atas nama Islam untuk menghambat laju dakwah […]

Al-Ilmu

Abu Muslim Al-Khaulani rahimahullah berkata: “Para ulama di muka bumi seperti bintang-bintang di langit. Bila bintang-bintang itu tampak, maka orang-orang mengambil petunjuk dengan bintang-bintang itu. Dan bila bintang-bintang itu tidak terlihat oleh mereka, mereka menjadi bingung.” Abul Aswad Ad-Duali rahimahullah berkata: “Tidak ada sesuatu yang lebih mulia dari ilmu. Para raja adalah hakim atas manusia […]