Browsing category

Majalah Edisi 061 s.d. 070

Salah Asuh

Asy-Syaikh Shalih bin Fauzan bin Abdullah al-Fauzan hafizhahullah menjelaskan hadits Abu Hurairah radhiallahu ‘anhu: قَال رَسُولُ اللهِ فِي الْبَحْرِ: هُوَ الطَّهُورُ مَاؤُهُ الْحِلُّ مَيْتَتُهُ Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda tentang laut, “Airnya suci dan bangkainya halal.” (Sahih, HR. Abu Dawud no. 83, at-Tirmidzi no. 69, an-Nasai no. 50 dan 176, serta Ibnu Majah no. […]

Wasiat Nabi Kepada Anak Pamannya

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Ishaq al-Atsariyah) Suatu hari Abdullah ibnu Abbas c yang masih belia beroleh wasiat dari sepupunya yang mulia, Nabi n: يَا غُلاَمُ، إِنِّي أُعَلِّمُكَ كَلِمَاتٍ؛ احْفَظِ اللهَ يَحْفَظْكَ، احْفَظِ اللهَ تَجِدْهُ تُجَاهَكَ، إِذَا سَأَلْتَ فَاسْأَلِ اللهَ وَإِذَا اسْتَعَنْتَ فَاسْتَعِنْ بِاللهِ؛ وَاعْلَمْ أَنَّ الْأُمَّةَ لَوِ اجْتَمَعَتْ عَلَى أَنْ يَنْفَعُوْكَ بِشَيْءٍ لَمْ يَنْفَعُوْكَ إِلاَّ بِشَيْءٍ […]

JENIS KELAMIN JANIN TERMASUK URUSAN GAIB?

Bagaimana cara mendudukkan ilmu kedokteran sekarang yang dengan penemuan alat canggih dapat melihat jenis kelamin janin yang dikandung oleh seorang ibu apakah lelaki atau perempuan, dengan firman Allah l: “Dan Dia mengetahui apa yang ada di dalam rahim.” (Luqman: 34) Demikian pula keterangan yang ada dalam Tafsir Ibni Jarir dari Mujahid bahwasanya ada seseorang bertanya […]

Sama dalam Meraih Janji

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Ishaq al-Atsariyyah) Telah kita ketahui bahwa wanita dalam Islam memperoleh kemuliaan sebagaimana kaum lelaki. Oleh karena itu, tidak benar pernyataan bahwa Islam mengecilkan keberadaan wanita, Islam memojokkan wanita dan berpihak kepada kaum lelaki saja. Memang di satu sisi derajat lelaki ditempatkan oleh syariat di atas wanita, sebagaimana Allah l berfirman: “Dan kaum […]

Ummul Mundzir Al-Anshariyyah

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Abdirrahman bintu ‘Imran) Namanya adalah Ummul Mundzir bintu Qais bin ‘Amr bin ‘Ubaid bin Malik bin ‘Adi bin ‘Amir bin Ghanm bin ‘Adi bin an-Najjar al-Anshariyah an-Najjariyah x. Ibunya bernama Raghibah bintu Zurarah bin ‘Adas bin ‘Abid bin Tsa’labah bin Ghanm bin Malik bin an-Najjar. Ia bersaudara kandung dengan Salith bin Qais […]

Suami, Antara Dua Kekeliruan

(ditulis oleh: Al-Ustadzah Ummu Ishaq al-Atsariyyah) Islam telah mengajarkan bagaimana seharusnya menjadi seorang istri dan bagaimana seharusnya menjadi suami yang baik. Namun, disayangkan aturan Islam yang demikian adil, arif dan sempurna banyak dilanggar oleh pemeluknya termasuk dalam hal yang satu ini. Pelanggaran yang terjadi bisa karena kesengajaan, atau sikap masa bodo terhadap apa yang dimaukan syariat, […]

Kewajiban Menjaga Lisan

Khutbah Pertama الْحَمْدُ لِلهِ الَّذِي أَحَاطَ بِكُلِّ شَيْءٍ عِلْمًا وَهُوَ عَلى كُلِّ شَيْءٍ شَهِيْدٌ، أَحَاطَ عِلْمَهُ بِالظَّاهِرِ وَالْخَفِيِّ وَالْقَرِيْبِ وَالْبَعِيْدِ، وَأَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيكَ لَهُ، لَهُ الْمُلْكُ وَلَهُ الْحَمْدُ فَهُوَ الْوَلِيُّ الْحَمِيْدُ، وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا رَسُولُ اللهِ وَعَبْدُهُ أَفْضَلَ الْعَبِيْدِ، صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَعَلَى آلِهِ وَأَصْحَابِهِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ فِي هَدْيِهِمُ […]

Sedang Shalat Sunnah, Muadzin Kumandangkan Iqamat

Bagaimana hukumnya jika muadzin mengumandangkan iqamat ketika masih ada jamaah yang shalat sunnah qabliyah? Ia beralasan bahwa yang shalat sunnah itu datangnya terlambat, yaitu setelah yang lainnya selesai shalat sunnah, dan ia ingin segera mendirikan shalat pada awal waktu (tidak mau menunggu lama-lama). Tolong ustadz, berikan solusi dan penjelasannya. 085284xxxxxx Dijawab oleh al-Ustadz Qomar Suaidi, […]

Sifat Shalat Nabi (bagian ke 11)

(ditulis oleh: Al-Ustadz Muslim Abu Ishaq al-Atsari) Membaca Surah Al-Qur’an Setelah al-Fatihah Setelah membaca al-Fatihah, Rasulullah n membaca surah-surah yang terdapat dalam Al-Qur’an. Hukum qiraah (membaca surah-surah Al-Qur’an) setelah al-Fatihah adalah mustahab (sunnah) menurut pendapat mayoritas ulama, di antaranya Malik, ats-Tsauri, Abu Hanifah, dan Ahmad. (al-Majmu’ 3/353—354, al-Mughni, Kitab ash-Shalah, “Fashl Saktatul Imam Ba’dal Fatihah, mas’alah: […]

Munafik Kehilangan Cahaya di Tengah Kegelapan

(ditulis oleh: Ibnu Qayyim al-Jauziyah) Allah l berfirman: “Perumpamaan mereka adalah seperti orang yang menyalakan api, maka setelah api itu menerangi sekelilingnya Allah menghilangkan cahaya (yang menyinari) mereka, dan membiarkan mereka dalam kegelapan, tidak dapat melihat. Mereka tuli, bisu dan buta, maka tidaklah mereka akan kembali (ke jalan yang benar). Atau seperti (orang-orang yang ditimpa) hujan […]