Browsing category

Tanya Jawab

Kulit Bangkai yang Tersucikan dengan Disamak

Pertanyaan: Mau tanya, kulit binatang haram apakah menjadi suci setelah disamak? Hujahnya? Syukran. Ika—Pekalongan   Dijawab oleh al-ustadz Abu Abdillah Muhammad as-Sarbini Masalah kulit bangkai yang disamak diperselisihkan oleh ulama. Di antara pendapat itu, pendapat yang mengatakan kulit bangkai secara umum tidak tersucikan dengan penyamakan. Ini riwayat yang paling masyhur dari Malik dan Ahmad yang […]

Tanya Jawab Ringkas – Seputar Shalat dan Hukum Karma

Pada rubrik Tanya Jawab Ringkas edisi ini, kami muat beberapa jawaban dari al-Ustadz Abu Abdillah Muhammad as-Sarbini. Keutamaan Shalat Sendiri bagi Wanita dan Cara Membaca Surat Al-Fatihah pada Shalat Apakah wanita dalam mengerjakan shalat tarawih lebih utama dengan shalat berjamaah dibandingkan sendiri di rumah? Bagaimana cara membaca surat al-Fatihah pada shalat berjamaah? 08126XXXXXXX Jawaban: Kaum […]

Fatwa Seputar Talak

SOLUSI SEBELUM JATUH TALAK   Islam tidaklah menetapkan talak atau perceraian selain sebagai solusi akhir untuk menyelesaikan pertikaian antara suami istri. Sebelumnya Islam pasti memberikan jalan agar pasangan yang bertikai bisa berbaikan kembali. Mohon dijelaskan kepada kami solusi tersebut.   Jawab: Samahatusy Syaikh Abdul Aziz ibnu Baz rahimahullah menjawab sebagai berikut. Allah ‘azza wa jalla […]

Makelar dalam Jual Beli

Bismilah. Saya mau bertanya tentang permasalahan seputar jual beli. Jual beli yang dikenal dengan istilah “belantik”, caranya menjualkan barang dari pemilik barang kepada pembeli. Contohnya, A berniat menjual sepeda seharga Rp50.000, lalu saya menjualkan sepeda A kepada B sebagai pembeli dengan penawaran harga Rp100.000. Si B membayar sepeda tersebut Rp100.000 kepada saya. Lalu saya bayarkan […]

Tanya Jawab Ringkas Edisi 98

Pada rubrik Tanya Jawab Ringkas edisi ini, kami muat beberapa jawaban dari al-Ustadz Abu Abdillah Muhammad as-Sarbini.   Kotoran Ayam Najis? Apakah kotoran ayam najis? 085287XXXXXX Jawaban: Kotoran ayam tidak najis, karena ayam halal dikonsumsi dan hukum asalnya suci hingga datang dalil yang menajiskannya. Justru terdapat hadits yang menunjukkan bahwa hewan yang halal dikonsumsi kotorannya […]

Batasan Khalwat

Apakah yang disebut khalwat hanyalah ketika seorang lelaki berdua-duaan dengan seorang wanita dalam sebuah rumah, jauh dari pandangan manusia? Ataukah khalwat adalah di mana saja seorang lelaki berdua-duaan dengan seorang wanita, walaupun di hadapan pandangan manusia (yakni orang-orang bisa melihat mereka dan apa yang mereka lakukan)?  Jawab: Al-Lajnah ad-Daimah lil Buhuts al-Ilmiyyah wa al-Ifta’[1] memfatwakan, […]

Dana Sedekah Tidak Jadi Dipakai

DIBERI DANA UNTUK BEROBAT, TIDAK JADI DIGUNAKAN  Seseorang mengurusi orang sakit yang harus berobat ke luar negeri. Dia diberi dana 9.000 real untuk transportasi, biaya berobat, dan ongkos bagi pendampingnya. Akan tetapi, si sakit sudah meninggal sebelum sempat pergi berobat. Pertanyaannya, apa yang harus dia perbuat terhadap dana tersebut?  Al-Lajnah ad-Daimah menjawab: Apabila urusannya seperti […]

Tidak Bisa Melayani Suami Karena Gangguan Jin

Saya seorang perempuan yang menderita penyakit jiwa sejak berusia sebelas tahun yang tampaknya disebabkan oleh gangguan jin. Perlu diketahui, saya—berkat keutamaan dari Allah subhanahu wa ta’ala —bersemangat dalam hal agama. Saya telah menikah dan memiliki beberapa anak. Kemudian saya menyingkir dari suami dan tidak mau didekati ketika akan digauli. Saya merasa seakan-akan ada seorang lelaki […]

Muamalah dengan Orangtua

IBU MARAH KETIKA DINASIHATI Ayahku sudah meninggal dua tahun lalu. Kebiasaan penduduk negeriku, mereka mengeluarkan para perempuan dan lelaki ke pekuburan, membuat kue, dan mengundang para penghafal al-Qur’an untuk membaca bagi ruh si mayit. Aku sama sekali tidak mengikuti acara tersebut. Aku katakan kepada ibuku bahwa hal ini haram. Aku juga berusaha menunjuki dan membimbingnya […]

Muamalah dengan Nonmuslim

Memiliki Kerabat Nonmuslim Apa yang harus dilakukan oleh seseorang yang memiliki saudara lelaki, saudara perempuan, atau anak yang nonmuslim? Al-Lajnah ad-Daimah menjawab: Hendaknya dia mendakwahi kerabatnya yang bukan muslim atau lainnya kepada Islam. Ia terangkan kepada mereka tentang berbagai keistimewaan agama ini, syariat dan hukum-hukumnya yang penuh toleransi. Ia sampaikan pula bahwa pada hari kiamat […]