Browsing tag

rukun iman

Hukum Mengingkari Hari Kebangkitan

Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah mengatakan, “Barang siapa mengingkari al-ba’ts (hari kebangkitan) berarti dia telah kafir.” Allah subhanahu wa ta’ala berfirman, زَعَمَ ٱلَّذِينَ كَفَرُوٓاْ أَن لَّن يُبۡعَثُواْۚ قُلۡ بَلَىٰ وَرَبِّي لَتُبۡعَثُنَّ ثُمَّ لَتُنَبَّؤُنَّ بِمَا عَمِلۡتُمۡۚ وَذَٰلِكَ عَلَى ٱللَّهِ يَسِيرٌ Orang-orang yang kafir mengatakan bahwa mereka sekali-kali tidak akan dibangkitkan. Katakanlah, “Bahkan, demi Rabbku, benar-benar […]

Dampak Keimanan dalam Kehidupan Seorang Muslim

Mengenal lebih dalam iman dan rukun-rukunnya menjadi keharusan. Sebab, memahami keimanan secara benar akan berdampak langsung bagi kehidupan seseorang. Dalam kitab-Nya, Allah subhanahu wa ta’ala telah menyebutkan banyak sekali hal tentang keimanan, antara lain definisinya. Allah subhanahu wa ta’ala berfirman,  ءَامَنَ ٱلرَّسُولُ بِمَآ أُنزِلَ إِلَيۡهِ مِن رَّبِّهِۦ وَٱلۡمُؤۡمِنُونَۚ كُلٌّ ءَامَنَ بِٱللَّهِ وَمَلَٰٓئِكَتِهِۦ وَكُتُبِهِۦ وَرُسُلِهِۦ لَا […]

Beriman Kepada Takdir

Imam Abdullah bin az-Zubair al-Humaidi rahimahullah mengatakan, السُّنَّةُ عِنْدَنَا أَنْ يُؤْمِنَ الرَّجُلُ بِالْقَدَرِ خَيْرِهِ وَشَرِّهِ، حُلْوِهِ وَمُرِّهِ، وَأَنْ يَعْلَمَ أَنَّ مَا أَصَابَهُ لَمْ يَكُنْ لِيُخْطِئَهُ وَأَنَّ مَا أَخْطَأَهُ لَمْ يَكُنْ لِيُصِيبَهُ، وَأَنَّ ذَلِكَ كُلَّهُ قَضَاءٌ مِنَ اللهِ عَزَّ وَجَلَّ “(Akidah yang sesuai dengan) as-Sunnah menurut kami adalah seseorang beriman kepada takdir yang baik dan yang […]

Pokok-pokok Keimanan Kepada Kitab

Al-Ustadz Abu Ismail Muhammad Rijal, Lc Iman kepada kitab-kitab Allah ‘azza wa jalla tentu bukan sekadar mengatakan, “Saya telah mengimani kitab-kitab-Nya.” Sebuah hadits sangat penting kita ingatkan di awal kajian ini, yaitu sabda Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam kepada sahabat Abu Ruqayyah Tamim ad-Dari radhiallahu ‘anhu, beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, الدِّينُ النَّصِيحَةُ (ثَلَاثًا). […]

Urgensi Iman Kepada Kitab-kitab Allah

Al-Ustadz Abu Ismail Muhammad Rijal, Lc. Mengimani kitab-kitab Allah ‘azza wa jalla adalah perkara yang sangat pokok dalam kehidupan. Betapa celakanya seorang hamba ketika tidak beriman dan tidak berpegang teguh dengan kitab-kitab Allah ‘azza wa jalla, lebih-lebih al-Qur’an sebagai kitab terakhir yang menasakh (menghapus) kitab-kitab sebelumnya. Saudaraku fillah, iman kepada kitab demikian penting. Sangat banyak […]