Arab Saudi, Daulah Islam Pengibar Panji Tauhid dan Sunnah

Kejayaan dan kekuasaan merupakan janji Allah subhanahu wa ta’ala kepada para hamba-Nya apabila syarat-syaratnya telah terpenuhi. Di antara syarat yang terpenting adalah terealisasinya iman, tauhid, dan amal saleh. Allah subhanahu wa ta’ala berfirman, وَعَدَ ٱللَّهُ ٱلَّذِينَ ءَامَنُواْ مِنكُمۡ وَعَمِلُواْ ٱلصَّٰلِحَٰتِ لَيَسۡتَخۡلِفَنَّهُمۡ فِي ٱلۡأَرۡضِ كَمَا ٱسۡتَخۡلَفَ ٱلَّذِينَ مِن قَبۡلِهِمۡ وَلَيُمَكِّنَنَّ لَهُمۡ دِينَهُمُ ٱلَّذِي ٱرۡتَضَىٰ لَهُمۡ وَلَيُبَدِّلَنَّهُم […]

Negara Arab Saudi Periode III

Negara Arab Saudi Periode III dikenal dengan nama al-Mamlakah al-’Arabiyah as-Su’udiyah (Kerajaan Arab Saudi). Periode ini dimulai pada 1319 H/1920 M hingga sekarang. Semoga Allah terus menjaga dan melanggengkannya. Setelah beberapa waktu Dinasti Su’ud terpaksa meninggalkan Riyadh dan menyingkir ke Kuwait, berkat taufik dan kekuatan dari Allah ‘azza wa jalla semata, kekuatan bala tentara tauhid […]

Negara Arab Saudi Periode II

Negara Arab Saudi Periode II berlangsung antara 1240—1309 H (1824—1891 M). Seberapa pun hebatnya kekuatan yang menghancurkan dan merusak barisan pasukan Najd/Dir’iyah; sehebat apa pun kekuatan pasukan Mesir memorakporandakan ibukota negeri tauhid dan sunnah; serta sekuat apa pun mereka meneror warganya; tetaplah pasukan Mesir yang jahat itu tidak mampu menghancurkan kekuatan inti daulah tauhid, Daulah […]

Negara Arab Saudi Periode I

Periode pertama Negara Saudi berlangsung antara 1157—1233 H (1744—1818 M). Pada awal abad ke-12 H (abad ke-18 M) Jazirah Arab tidak memiliki tatanan kehidupan yang mengatur dan tidak ada stabilitas politik. Di samping itu, kehidupan keberagamaan juga sangat lemah karena merajalelanya kebid’ahan, khurafat, dan praktik kesyirikan. Tidak ada satu pun negara atau kerajaan besar yang […]

Apakah Gerhana terkait dengan Kematian Seseorang?

Tanya: Apa nasihat bagi orang yang mengatakan bahwa kematian itu berkaitan dengan gerhana? Baik mati karena gerhana maupun kemunculan gerhana karena adanya kematian. Jawab: Kalau kematian karena gerhana, saya belum pernah tahu. Namun, keyakinan jahiliah adalah gerhana muncul karena kematian seorang yang dianggap tokoh besar. Maka dari itu, Nabi bersabda, إن الشمس و القمر لا […]

Apa Hukumnya Transgender atau Mengubah Jenis Kelamin ?

Tanya: Akhir-akhir ini marak sebuah perbuatan transgender, yaitu mengubah jenis kelamin. Apa hukumnya, dan bagaimana cara kita menyikapi orang-orang yang melakukan hal tersebut? Jawab: Ini jelas merupakan perbuatan yang sangat mungkar dalam Islam. Ini mengubah ciptaan Allah azza wa jalla. Allah melaknat pengubahan yang lebih ringan daripada ini, seperti mencabut bulu alis untuk memperindah diri, […]

Sejarah Berdirinya Kerajaan Arab Saudi

Mengenal Sosok Muhammad bin Su’ud, Amir Dir’iyah Beliau adalah Muhammad bin Su’ud bin Muhammad bin Muqrin bin Rabi’ah bin Mirkhan bin Ibrahim bin Musa bin Rabi’ah bin Mani’ al-Muridi ad-Dir’i al-Yazidi al-Wa’ili (http://www.alriyadh.com/155574). Beliau dilahirkan pada awal abad ke-12 H. Tampuk kepemimpinan Dir’iyah mulai beliau pegang sejak 1139 H. Selama memimpin Dir’iyah, beliau dikenal sebagai […]

Sejarah Dakwah Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab

Negara Islam terbesar di dunia pada zaman ini yang membawa panji-panji tauhid dan sunnah di tengah peradaban internasional adalah Kerajaan Arab Saudi. Sejarah berdirinya negara yang mulia ini tak lepas dari sosok dua tokoh besar, yaitu Syaikhul Islam al- Imam al-Mujaddid Muhammad bin Abdul Wahhab at-Tamimi an-Najdi rahimahullah dan al-Amir Muhammad bin Su’ud rahimahullah. Berdirinya […]

Bolehkah Minum Sambil Berdiri?

Tanya: Apakah benar ada sebagian waktu yang disunnahkan untuk minum sambil berdiri? Jawab: Tampaknya tidak benar kalau dikatakan “disunnahkan”. Akan tetapi, bila dikatakan “dimubahkan”, dalam artian ‘boleh’, bukan merupakan anjuran, hal itu mungkin saja. Sebagaimana hal itu pernah dilakukan oleh Nabi, yaitu ketika Beliau thawaf lalu meminum air zamzam. Saat itu disebutkan bahwa Beliau minum […]

Antara Iran dan Arab Saudi

Saat Kota Aleppo di Suriah berhasil dikuasai rezim Bashar al-Assad (Kamis, 15/12/2016), Presiden Iran Hasan Rouhani mengungkapkan rasa sukacitanya dengan menelepon langsung Bashar al-Asad. Hasan Rouhani mengucapkan selamat atas kemampuan rezim Suriah merebut Aleppo. Persekongkolan Iran, Rusia, Suriah, dan Hizbullah (pasukan militan Syiah Lebanon) merupakan koalisi strategis Syiah, komunis, dan teroris. Iran sebagai negara berlandaskan […]