Surat Pembaca edisi 8

Asy Syariah Mengambil Majalah Salafy Sebagai Rujukan? Kepada Redaksi Majalah Asy Syariah yang dirahmati Allah ‘azza wa jalla. Di sini ana mau menyampaikan beberapa usul/saran: Pada Rubrik Jejak ana rasa sudah cukup bagus, hanya saja terlalu diringkas. Usul saya supaya Rubrik Jejak tidak terlalu diringkas walaupun harus bersambung tiap edisi. Melihat kondisi kaum muslimin yang […]

Paham Takfiriyyah

السلام عليكم ورحمة الله و بركاته Pembaca, di penghujung bulan Mei 2004 ini, terjadi lagi sebuah peristiwa yang membuat dada kita sesak. Di kota industri minyak Khobar, Saudi Arabia, terjadi sebuah penyerangan terhadap pemukiman para pekerja minyak yang menewaskan sejumlah pekerjanya. Sebagian besar yang tewas adalah pekerja asing dari berbagai negara. Pihak berwenang Saudi Arabia […]

Akhir Perjalanan Ahli Bid’ah

Abu Qilabah rahimahullah berkata, “Tidak ada seseorang yang mengadakan suatu kebid’ahan melainkan suatu saat dia akan menganggap halal menghunus pedang (menumpahkan darah kaum muslimin atau memberontak kepada pemerintah).” (al-I’tisham 1/112, ad-Darimi, 1/58 no. 99)  

Yang Datang dengan Kebaikan

Tak sedikit wanita di masa ini yang telah menanggalkan rasa malunya. Dari caranya berbusana, bergaul, dan gaya hidup ‘modern’ lainnya, setidaknya memberikan gambaran fenomena dimaksud. Padahal, Islam telah menjadikan sifat malu ini sebagai sifat mulia, bahkan sebagai salah satu cabang keimanan.

Hukum Berhias dengan Inai

Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-’Utsaimin rahimahullah berkata, “Tidak apa-apa berhias dengan memakai inai, lebih-lebih lagi apabila si wanita telah bersuami berhias untuk suaminya. Adapun wanita yang masih gadis, pendapat yang benar bahwa hal ini mubah (dibolehkan) baginya. Hanya saja, dia tidak boleh menampakkannya kepada lelaki yang bukan mahramnya karena hal itu termasuk perhiasan.

Hukum Sutera

Sebagaimana telah disinggung di atas, sutra dihalalkan untuk dipakai oleh wanita. Karena itulah, Anas bin Malik radhiallahu ‘anhu pernah melihat Ummu Kultsum, putri Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, mengenakan pakaian sutra yang bergaris-garis. (Sahih, HR. al-Bukhari no. 5842)

Maimunah Bintu Al Harits, Anugrah Cinta Dalam Asa

Maimunah bintu al-Harits bin Hazn bin Jabir bin al-Hazm. Untuk apakah kiranya rentang usia apabila bukan untuk kemuliaan? Berita kedatangan Khairul Anam di tanah kelahirannya dalam nuansa kemenangan Khaibar disambut oleh seorang wanita mulia dengan sarat harapan. Ingin menyatakan ketundukannya pada Rabbnya, ingin berdamping hidup dengan Rasul-Nya….