Browsing category

Asy Syariah Edisi 012

Pembatal-pembatal Wudhu

Pembahasan tentang pembatal-pembatal wudhu termasuk persoalan yang di dalamnya terdapat perbedaan pendapat para ulama. Dalam prinsip Ahlus Sunnah, perbedaan yang demikian termasuk sesuatu yang lumrah dan biasa terjadi. Karenanya diperlukan sikap lapang dada untuk menerima perbedaan pendapat tersebut, selama masing-masing berpegang pada dalil yang ada.

Bila Kuburan Diagungkan (2)

Bagian ke-2 Bagi sebagian kaum muslimin, kuburan telah menjadi tempat yang istimewa. Bagaimana tidak, di sejumlah kuburan, terutama bila yang dikubur dianggap sebagai orang saleh dan kuburannya dianggap keramat, berduyun-duyun orang dari berbagai tempat datang untuk menyampaikan hajat kepadanya.

Sururiyyah Musuh ‘Ulama

Sekilas bila seseorang memandang kepada penampilan dan dakwah Sururiyah, dia akan menyimpulkan bahwa dakwah ini adalah dakwah Ahlus Sunnah. Lebih-lebih bila mendengar pengakuan mereka dengan mengangkat nama Ahlus Sunnah. Sungguh mereka jauh dari Ahlus Sunnah dan pengakuan mereka tidak lebih dari ungkapan penyair. Setiap orang mengaku punya hubungan dengan Laila Namun Laila mengingkari hal itu.

Ciri-ciri ‘Ulama

Mengenal ciri-ciri ulama yang benar adalah sangat penting. Karena di negeri kita, banyak orang yang hanya karena pandai berbicara dan melawak, bisa dianggap sebagai ulama. Padahal tak jarang di antara mereka setelah memiliki pengikut banyak kemudian berubah haluan menjadi seorang politikus.

Ulama Pewaris Nabi

Warisan merupakan barang berharga yang ditinggalkan oleh orang yang meninggal dunia kepada orang-orang yang masih hidup. Saking berharganya sampai sering terjadi pertumpahan darah di antara ahli waris memperebutkan warisan tersebut. Namun ada warisan yang demikian berharga tetapi jarang manusia memperebutkannya.

Ulama Pelita dalam Kegelapan

Ulama adalah manusia yang memiliki kedudukan demikian mulia. Ia merupakan pembimbing bagi segenap manusia menuju jalan lurus. Ia juga penerang di saat manusia berada di kegelapan. Bila keberadaan mereka semakin sedikit, semakin kacaulah kehidupan manusia. Seperti keadaan sekarang, kekacauan terjadi di mana-mana karena semakin sedikit orang berilmu ada di tengah manusia.

Surat Pembaca edisi 12

Kritik Redaksi Saya ingin memberikan sedikit kritikan terhadap antum sekalian yaitu pada edisi sebelumnya yaitu pada bab ibrah di mana di sana dicantumkan bahwa “PERTEMUAN ANTARA NABI MUSA DAN NABI HARUN” tapi kok pembahasannya tentang Nabi Musa pada waktu kecilnya. Mungkin itu saja kritikan dari saya, semoga pada edisi yang mendatang tidak ada lagi kesalahan […]

Makna ulama

السلام عليكم و رحمة الله و بركاته Di negeri muslim terbesar di dunia ini, kata ulama banyak diinterpretasikan sebagai sosok tua yang memiliki banyak pengikut, memiliki “kelebihan” tertentu, dan bila menjelang pemilu ia banyak di-sowani tokoh-tokoh politik untuk minta restu dan dukungan. Bila datang ke suatu tempat, berbondong-bondong orang datang untuk melihatnya, mencium tangannya, dan […]

Hakikat Umur Kita

  Al-Hasan Al-Bashri rahimahullah berkata, “Wahai anak Adam, (masa) siangmu adalah tamumu, maka berbuat baiklah terhadapnya. Karena sungguh, jika engkau berbuat baik kepadanya, niscaya dia akan pergi dengan memujimu. Apabila engkau berbuat buruk terhadapnya maka dia akan pergi dengan mencercamu, begitu pula dengan malammu.” “Wahai anak Adam, injaklah bumi ini dengan kakimu. Sungguh, sekecil apa […]