Browsing tag

mandi janabah

Mandi Biasa Sekaligus Mandi Junub

Pertanyaan: Apa hukum mandi junub yang dikerjakan dengan mandi biasa? Yang pertama, dia niatkan mandi untuk bersih-bersih diri, memakai sampo, sabun, juga menggosok gigi. Setelah itu, ia mandi lagi dengan meniatkan mandi junub untuk mengangkat hadats besarnya. Yang saya tanyakan, apakah boleh sering melakukan yang demikian? Apakah yang demikian hukum mandi junubnya tetap sah? Jawab: […]

Mandi Janabah Bagi Wanita Haid

Apa hukum mandi janabah bagi wanita yang sedang haid? Masalah ini mungkin terjadi dalam dua bentuk: • Seorang wanita sedang haid, kemudian ia junub di tengah berlangsungnya haid karena bercumbu dengan suaminya atau mimpi basah. Adapun senggama saat haid diharamkan. • Seorang wanita sedang junub, kemudian keluar darah haid sebelum sempat mandi junub.   Adapun […]

Mandi Janabah (3)

Masih ada beberapa hal yang perlu menjadi perhatian kita ketika mandi. Di antaranya: Menjaga Aurat dari Pandangan Mata Orang Lain Ya‘la rahimahullah bercerita: Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah melihat seorang laki-laki mandi di tempat terbuka. Maka beliau pun naik mimbar, lalu memuji dan menyanjung Allah, kemudian bersabda:“Sesungguhnya Allah itu Maha Malu, Menutup (aib/cacat/cela dan […]

Mandi Janabah (2)

Melanjutkan pembahasan tentang mandi janabah edisi lalu, simak penjelasan berikut! Seorang Wanita Tidak Harus Melepas Jalinan atau Kepangan Rambutnya Tidak ada perbedaan cara mandi janabah antara laki-laki dan wanita1. Namun dalam hal ini, ada permasalahan yang berkaitan dengan rambut wanita. Bila si wanita sebelum mandi janabah menggelung atau menjalin rambutnya, apakah ia wajib melepas kepangan […]

Mandi Janabah (1)

Mandi janabah tentu bukan hal yang asing bagi orang yang sudah dewasa (baligh). Namun bagaimana mengamalkan mandi janabah seperti yang dicontohkan Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, tentu masih sedikit yang tahu. Amat disayangkan bila amalan yang termasuk sering dilakukan ini ternyata dilakukan secara asal-asalan, tanpa dilandasi ilmu yang benar. Berikut ini penjelasan bagaimana tata cara […]

Memegang dan Membaca al-Qur’an Saat Junub

Edisi lalu telah membahas sebagian hal yang berkaitan dengan orang junub. Berikut ini beberapa permasalahan yang masih tersisa tentang janabah.   Membaca al-Qur’an Ulama berselisih pendapat tentang boleh tidaknya seorang yang junub membaca al-Qur’an. Mayoritas ulama dari empat mazhab (jumhur ulama) berpendapat tidak boleh. Pendapat ini diriwayatkan dari ‘Umar ibnul Khaththab, ‘Ali bin Abi Thalib, […]

Yang Tidak Boleh Dilakukan Orang yang Junub

  Bolehkah orang yang junub membaca al-Qur’an, masuk masjid, dan berzikir? Pertanyaan-pertanyaan semacam ini bisa jadi sering muncul di tengah masyarakat kita. Lalu apa jawabnya? Simak kajian berikut! Telah kita ketahui bahwa di antara hal-hal yang mewajibkan mandi adalah keluar mani, baik karena jimak atau selainnya (ihtilam), dalam keadaan jaga ataupun tidur, dan bertemunya khitan […]