Browsing tag

takdir

Jodoh Terhalang karena Ilmu Magis?

Pertanyaan: Apa benar seorang wanita yang sulit mencari jodoh itu karena ada yang mengerjai dia dengan ilmu magis agar terhalang jodohnya? Jika benar, bagaimana solusinya agar hal tersebut hilang? Jawaban: Semoga gangguan pikiran tersebut hanya waswas atau perasaan semata. Yang jelas, cepat atau lambatnya jodoh seseorang termasuk dalam suratan takdir yang sudah tercatat di kitab […]

Apakah Takdir Bisa Berubah?

Pertanyaan: Benarkah keyakinan bahwa takdir yang ditetapkan pada malam Lailatul Qadar dapat mengubah takdir yang sudah ditetapkan pada Lailatul Qadar tahun sebelumnya atau yang sudah digariskan 50 ribu tahun sebelum diciptakannya langit dan bumi? Jawab: Takdir yang ditetapkan pada malam Lailatul Qadar tidaklah mengubah takdir yang ditetapkan pada Lailatul Qadar tahun sebelumnya atau yang sudah […]

Bekal Wajib untuk Membahas Takdir

Maratibul Qadar (Tingkatan Beriman kepada Takdir) Para ulama telah menjelaskan tentang wajibnya meyakini tingkatan-tingkatan beriman kepada takdir. Tanpa meyakini keempat hal tersebut, keimanan kepada takdir tidaklah sempurna. Beriman kepada takdir Allah subhanahu wa ta’ala memiliki empat tingkatan. Mengimani bahwa Allah Maha Mengetahui, dengan ilmu-Nya yang azali (terdahulu) dan abadi, tentang seluruh yang telah terjadi dan […]

Jangan Suuzhan kepada Allah

Pertanyaan: Apakah suuzhan kepada Allah subhanahu wa ta’ala bisa membuat orang menjadi kafir? Dijawab oleh Ustadz Qomar Suaidi, Lc. Suuzhan kepada Allah subhanahu wa ta’ala adalah dosa besar yang memiliki beberapa tingkatan. Ada tingkatan yang ringan, ada yang berat. Suuzhan yang dilakukan oleh orang musyrik yang berburuk sangka kepada Allah subhanahu wa ta’ala bahwa Allah […]

Beriman Kepada Takdir

Imam Abdullah bin az-Zubair al-Humaidi rahimahullah mengatakan, السُّنَّةُ عِنْدَنَا أَنْ يُؤْمِنَ الرَّجُلُ بِالْقَدَرِ خَيْرِهِ وَشَرِّهِ، حُلْوِهِ وَمُرِّهِ، وَأَنْ يَعْلَمَ أَنَّ مَا أَصَابَهُ لَمْ يَكُنْ لِيُخْطِئَهُ وَأَنَّ مَا أَخْطَأَهُ لَمْ يَكُنْ لِيُصِيبَهُ، وَأَنَّ ذَلِكَ كُلَّهُ قَضَاءٌ مِنَ اللهِ عَزَّ وَجَلَّ “(Akidah yang sesuai dengan) as-Sunnah menurut kami adalah seseorang beriman kepada takdir yang baik dan yang […]

Penjelasan tentang Takdir Baik dan Buruk

Tanya: Takdir Allah itu menunjukkan sesuatu yang baik. Akan tetapi, ada sebuah hadis تؤمن بالقدر خيره و شره Di situ disebutkan ada takdir yang buruk.   Jawab: Ini hal yang harus dipahami. Yang dimaksud dengan takdir yang buruk adalah buruk menurut kita. Kita sakit, jatuh, terluka, kehilangan sesuatu, dan seterusnya; itu buruk dalam bahasa manusia. […]

Iman Kepada Takdir Tidak Meniadakan Ikhtiar

  Abdullah bin Abbas radhiyallahu ‘anhuma mengisahkan kala Umar bin al-Khaththab radhiyallahu ‘anhu melakukan perjalanan menuju Syam. Ketika sampai di Sargh[1], beliau ditemui oleh para amir kota-kota wilayah Syam[2], Abu Ubaidah dan para sahabatnya[3]. Mereka mengabarkan bahwa wabah tha’un sedang melanda Syam. Umar berkata, “Kumpulkan kepadaku sahabat muhajirin yang pertama!”[4] Umar memberitahu mereka bahwa wabah tha’un telah berjangkit […]

Tidak Ada Pertentangan di Antara Ayat Al-Qur’an

Allah ‘azza wa jalla berfirman, “Dan apa saja musibah yang menimpa kalian maka hal itu disebabkan oleh perbuatan tangan kalian sendiri, dan Allah memaafkan sebagian besar dari kesalahan-kesalahan kalian.” (asy-Syura: 30) Dia juga berfirman, Katakanlah, “Sekali-kali tidak akan menimpa kami melainkan apa yang telah ditetapkan oleh Allah bagi kami….” (at-Taubah: 51) Apa makna kedua ayat […]

Allah ‘azza wa jalla Menghalangi Antara Seseorang & Kalbunya

Apa makna firman Allah ‘azza wa jalla, “Dan ketahuilah sesungguhnya Allah menghalangi antara seseorang dan kalbunya.” (al-Anfal: 24)   Jawab [1]: Makna ayat ini sesuai dengan zahirnya. Allah ‘azza wa jalla berbuat apa saja terhadap hamba-hamba-Nya. Ada yang diberi taufik dan dilapangkan kalbunya untuk menerima keimanan dan diberi hidayah kepada Islam. Terkadang ada yang Allah […]

Menjawab Kejanggalan

Alasan kaum musyrikin Bagaimana memahami firman Allah subhanahu wa ta’ala: “Ikutilah apa yang telah diwahyukan kepadamu dari Rabbmu, tidak ada Ilah selain Dia, dan berpalinglah dari orang-orang musyrik. Dan kalau Allah menghendaki niscaya mereka tidak mempersekutukan(Nya). Dan Kami tidak menjadikan kamu pemelihara bagi mereka; dan kamu sekali-kali bukanlah pemelihara bagi mereka.” (al-An’am: 106—107) Dalam ayat […]