Browsing tag

Jual beli

Membeli Koran karena Kasihan kepada Penjualnya

Pertanyaan: Bolehkah kita membeli koran yang dijual oleh loper koran di jalan dengan tujuan membantu karena kasihan, orang tersebut sudah tua? Jika kita pernah mendengar dari orang lain bahwa loper koran tersebut nonmuslim—saya tidak tahu, benar atau tidak—dan beberapa kali saya melihat orang tersebut merokok; bolehkah memberikan uang kepadanya? Jawaban: Pertama: Membeli koran tanpa ada […]

Menjual Baju Pengantin Muslimah di Market Place

Pertanyaan: Bolehkah menjual baju pengantin muslimah (baju pengantin seperti gamis dan baju lengan panjang) kepada khalayak umum? Berhubung kami menjual baju pengantin muslimah di market place, jadi kami tidak bisa mengatur siapa saja yang dapat membeli. Jawab: Menjual baju pengantin muslim atau muslimah, merujuk pada hukum asal jual beli adalah mubah. Sebab, produk yang ditawarkan […]

Membatalkan Niat Jual Beli

Pertanyaan: Apakah boleh mengubah niat jual beli? Awalnya mau menjual tanah, tetapi berhubung masih bermasalah, niatnya dibatalkan. Jawab: Tidak mengapa seseorang mengubah pikiran atau niat yang awalnya ingin menjual barang yang dia miliki (semisal tanah) kemudian mengurungkan niat tersebut karena satu dan lain hal. Baca juga: Adab Jual Beli Namun, jika hal itu berhubungan dengan […]

Jual Beli dengan Karyawan Pabrik Rokok

Pertanyaan: Bagaimana hukumnya seseorang menjual obat/herbal kepada karyawan pabrik rokok? Jawab: Sekadar bemuamalah jual-beli dengan orang yang bekerja di lapangan pekerjaan yang menghasilkan produk yang haram, wallahu a’lam sah-sah saja. Sebagaimana kita ketahui, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam dan para sahabat juga bemuamalah jual-beli dengan ahli kitab (Yahudi dan Nasrani) yang mereka tidak lepas dari […]

Hukum Menjual Konsol Game & Smart TV

Pertanyaan: Bagaimana hukum menjual *** (konsol game) dan smart TV? Apakah boleh dijual kepada orang kafir? Jawab: Sesuatu yang secara jelas menimbulkan banyak kerusakan terhadap agama dan akhlak, serta menyebabkan terbuangnya harta, waktu, dan tenaga secara sia-sia, tidak boleh diperjualbelikan, baik kepada sesama muslim maupun nonmuslim. Baca juga: Jual Beli Sesuai Tuntunan Nabi (bagian 2) […]

Jual Beli Barang yang Belum Dikuasai

Pertanyaan: Ada calon pembeli memesan barang kepada penjual. Sudah terjadi kesepakatan harga, tetapi pembeli belum melakukan pembayaran. Kemudian penjual membeli barang dimaksud ke pemilik barang/supplier. Terjadi transaksi antara penjual dan supplier, lantas penjual membayar ke supplier. Barang dikirim ke penjual, kemudian penjual mengirimnya ke pembeli. Apakah model transaksi ini dibenarkan oleh syariat? Dijawab oleh Ustadz […]

Hukum Transfer Valuta Asing (Valas)

Gambarannya, seseorang mendatangi money changer untuk mengirim sejumlah uang ke Yaman—misalnya. Masalah ini mempunyai dua keadaan: Orang yang dikirimi akan menerima mata uang yang sama. Misalnya, dari Indonesia mengirimkan uang 1.000 dolar ke Yaman. Pihak penerima di Yaman akan menerimanya dengan mata uang yang sama. Para ulama memasukkan keadaan ini ke dalam salah satu masalah […]

Kejujuran dalam Jual Beli

Abu Hurairah radhiallahu anhu mengisahkan, أَنَّ رَسُوْلَ اللهِ صَلىَّ اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ مَرَّ عَلَى صُبْرَةِ طَعَامٍ، فَأَدْخَلَ يَدَهُ فِيْهَا، فَنَالَتْ أَصَابِعُهُ بَلَلاً . فَقَالَ: مَا هذَا يَا صَاحِبَ الطَّعَامِ؟ قَالَ :أَصَابَتْهُ السَّمَاءُ، يَا رَسُوْلَ اللهِ. قَالَ: أَفَلاَ جَعَلْتَهُ فَوْقَ الطَّعَامِ كَيْ يَرَاهُ النَّاسُ؟ مَنْ غَشَّ فَلَيْسَ مِنِّي Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam melewati setumpuk makanan. […]

Berfikih Sebelum Berdagang

Dalam sebuah hadits mauquf, sahabat Umar bin al-Khaththab radhiallahu anhu pernah menyampaikan, لَا يَبِعْ فِي سُوقِنَا إِلَّا مَنْ قَدْ تَفَقَّهَ فِي الدِّينِ “Tidak boleh melakukan aktivitas jual beli di pasar kita kecuali seseorang yang telah memahami fikih dalam beragama.” Takhrij Pembaca, jika sebelumnya hadits yang dikaji adalah hadits marfu’, yakni hadits yang dinisbahkan kepada Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam, tidak ada salahnya apabila kali ini kajian yang […]

Berbuat Curang dalam Menakar dan Menimbang

Menegakkan keadilan dan kejujuran dalam pergaulan sesama manusia merupakan bagian terpenting yang diseru oleh agama Islam ini. Keadilan dan kejujuran adalah fondasi kokoh langgengnya sebuah peradaban, sebagaimana kezaliman adalah faktor utama terpuruknya umat, hancurnya peradaban, lenyapnya ketenangan, dan datangnya kemurkaan Allah subhanahu wa ta’ala. Allah subhanahu wa ta’ala berfirman, وَتِلۡكَ ٱلۡقُرَىٰٓ أَهۡلَكۡنَٰهُمۡ لَمَّا ظَلَمُواْ وَجَعَلۡنَا […]