Search Results for : pelayan dua tanah suci
Asy Syariah Edisi 118 Hadits

Membela Kehormatan Negeri Dua Tanah Suci

Dari sahabat Ibnu ‘Umar radhiyallahu anhuma, ia berkata bahwa Nabi shallallahu alaihi wa sallam pernah berdoa, اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِي شَامِنَا وَفِي يَمَنِنَا. قَالَ: قَالُوا: وَفِي نَجْدِنَا؟ قَالَ: قَالَ: هُنَاكَ الزَّلاَزِلُ وَالفِتَنُ، وَبِهَا يَطْلُعُ قَرْنُ الشَّيْطَانِ “Ya Allah, berkahilah untuk

Akhlak Asy Syariah Edisi 091

Orang-orang yang Mendapatkan Pahala Dua Kali

Sesungguhnya setiap amal kebaikan ada pahalanya. Sesuai dengan kadar ketulusan niat dan besarnya manfaat yang dihasilkan, sebesar itulah ganjaran yang akan didapatkannya. Sungguh, Allah Maha Pemurah. Ia memberi pahala amal kebaikan dua kali lipat, tiga kali lipat, bahkan lebih dari

Aktual Asy Syariah Edisi 042 Niswah

Kedudukan Seorang Ibu

Dalam Al-Qur’an yang mulia, Allah azza wa jalla berfirman, وَوَصَّيۡنَا ٱلۡإِنسَٰنَ بِوَٰلِدَيۡهِ حَمَلَتۡهُ أُمُّهُۥ وَهۡنًا عَلَىٰ وَهۡنٍ وَفِصَٰلُهُۥ فِي عَامَيۡنِ أَنِ ٱشۡكُرۡ لِي وَلِوَٰلِدَيۡكَ إِلَيَّ ٱلۡمَصِيرُ “Dan Kami perintahkan kepada manusia (untuk berbakti kepada) kedua orang tuanya. Ibunya telah mengandungnya

Asy Syariah Edisi 027 Ibrah

Kisah Nabi Yusuf dan Nabi Ya’qub

Di antara nikmat Allah subhanahu wa ta’ala yang diberikan kepada Nabi Yusuf alaihis salam adalah dua keutamaan, kebaikan yang bersifat lahiriah dan batiniah. Secara lahiriah, Nabi Yusuf alaihis salam adalah seorang pemuda yang sangat tampan, dan secara batiniah beliau memiliki

Aktual Seri Tuntunan Islam Menghadapi Wabah Virus Corona & Lainnya

Hukum Meninggalkan Tiga Kali Shalat Jumat Saat Wabah Covid-19

Saudaraku, kaum muslimin rahimakumullah. Dalam permasalahan ini, mohon berkenan mengikuti pembahasan berikut ini dengan cermat. Semoga Allah subhanahu wa ta’ala memberikan pemahaman dan ilmu yang bermanfaat. Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, لَيَنْتَهِيَنَّ أَقْوَامٌ عَنْ وَدْعِهِمُ الْجُمُعَاتِ أَوْ لَيَخْتِمَنَّ اللَّهُ

Akidah Asy Syariah Edisi 118

Arab Saudi Mendulang Berkah Dakwah Tauhid

Arab Saudi Sebelum Islam Kondisi vakum para utusan Allah subhanahu wa ta’ala dan jauhnya jarak antara nabi sebelum dan sesudahnya, ditambah para nabi dan rasul sebelumnya diutus hanya kepada kaum tertentu, menjadi ujian besar bagi hamba-hamba Allah subhanahu wa ta’ala.

Asy Syariah Edisi 118 Kajian Utama

Komitmen Arab Saudi Melayani Haji dan Umrah

Melayani jamaah haji dan umrah menjadi kebanggaan dan tanggung jawab besar Kerajaan Arab Saudi. Syaikh Shalih bin Fauzan al-Fauzan hafizhahullah berkata, “Termasuk keistimewaan terbesar negeri ini, selain berhukum dengan syariat Allah subhanahu wa ta’ala, adalah memberikan pelayanan terhadap dua masjid

Asy Syariah Edisi 111 Kajian Khusus

Kejanggalan-kejanggalan yang Menarik untuk Dicermati

Di luar dugaan, jumlah korban meninggal Tragedi Mina kali ini sangat besar, ditambah korban cedera dan luka-luka. Tampaknya ada yang tidak wajar. Mengapa? Dahulu saat jamarat masih sempit dan tidak seluas sekarang, ketika terjadi insiden desak-desakan, jumlah korban meninggal tidak

Asy Syariah Edisi 111 Kajian Khusus

[Lagi] Syiah Berulah Mina Berdarah

Duka kembali menyelimuti kaum muslimin. Ratusan jamaah haji meninggal dalam sebuah insiden di Mina dalam rangkaian ibadah haji 1436 H. Musibah ini memang terasa menyesakkan, karena sudah terjadi sekian kali. Apalagi musibah ini didahului musibah ambruknya crane beberapa hari sebelumnya.

Asy Syariah Edisi 103 Kajian Khusus

ISIS dan Al-Qaeda Tidak Mewakili Islam

Penjelasan asy-Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Muhammad alu asy-Syaikh Mufti Umum Kerajaan Arab Saudi; Ketua Dewan Ulama Besar; Ketua Umum Komite Tetap untuk Pembahasan dan Fatwa Segala pujian hanya milik Allah Rabb alam semesta. Semoga shalawat dan salam selalu